Langsung ke konten utama

Instalasi Visual Studio 2019 Community Edition Untuk Development C++

 

  • Home
  • Pemrograman
  • C/C++
  • Advertisement

    Instalasi Visual Studio 2019 Community Edition Untuk Development C++

     2 9,527

    Sekitar setahun lalu, embeddednesia pernah membahas bagaimana menginstall Visual  Studio 2017 Community Edition pada komputer dengan sistem operasi Microsoft Windows 10. Kali ini, embeddednesia akan mengulas mengenai bagaimana cara mendapatkan dan melakukan instalasi Microsoft Visual Studio 2019 Community Edition, untuk membangun project menggunakan bahasa pemrograman C/C++.

    Apa yang baru yang dimiliki Visual Studio 2019, dibanding versi sebelumnya? Pembaca dapat melihat ulasan  singkatnya pada video berikut

    Microsoft Visual Studio 2019 bisa diunduh melalui situs resminya di tautan berikut. Ada tiga lisensi yang diterapkan oleh Microsoft untuk Visual Studio: Community Edition, Profesional Edition dan Enterprise Edition. Lisensi mana yang sebaiknya dipilih,  bergantung kebutuhan dan tujuan pengembangan dari perangkat lunak. Jika yang diperlukan hanya untuk pembelajaran dan project nonkomersial, menggunakan Community Edition yang gratis, dipandang sudah mencukupi.

    Adverstiment

    Setelah file instalasi berhasil diunduh. Jalankan file tersebut, dan pastikan komputer anda sedang terhubung dengan koneksi internet, karena proses instalasi yang tersedia hanyalah hanyalah versi online dan tidak tersedia versi standalone (offline).

     

    File instaler Visual Studio akan mengunduh beberapa file sebelum kemudian memunculkan jendela dialog sebagai berikut.

    Adverstiment

     

    Yang perlu diperhatikan, jendela dialog tersebut memiliki empat tab bernama: WorkloadsIndividual Components dan Language Packs. Pastikan pada tab Workloads,  telah dicentang item checkbox berikut

    • Desktop Development with C++
    • Universal Windows Platform Development
    • Linux Development with C++

    Installer akan melihat apakah terdapat cukup ruang pada hardisk untuk opsi yang telah dipilih. Jumlah maksimum dari ruang kosong yang diperlukanjika yang dipilih hanya komponen tersebut diatas, adalah berkisar  6.54GB. Saat memberi tanda centang, dapat diperhatikan di sisi kanan check list depedensi yang akan diinstall pada kotak dialog berubah – ubah sesuai dengan item yang ingin diinstall.

    Setelah selesei. Klik button Install di pojok kanan bawah. Installer akan melakukan proses pengunduhan komponen yang telah dipilih ke server microsoft dan melakukan instalasi secara otomatis. Setelah proses instalasi selesei, kotak dialog akan menjadi seperti tampilan berikut

    - Advertisement -

    Pilih Modify, jika ingin menambahkan komponen yang diinstall. Sedangkan launch jika ingin menjalankan Visual Studio pertama kali.

    Ketika menjalankan pertama kali, programmer akan diminta untuk login menggunakan kredensial akun microsoft untuk mengaktivasi lisensi komunitas tersebut. Setelah berhasil login, programmer akan mendapatkan versi penuh dari Community Edition dengan gratis.

    Selamat, kini Microsoft Visual Studio telah siap digunakan.

    2 KOMENTAR
    1. […] Instalasi Visual Studio 2019 Community Edition Untuk Development C++ […]

    2. […] Instalasi Visual Studio 2019 Community Edition Untuk Development C++ […]

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

    notification icon
    We'd like to show you notifications for the latest news and updates.

    Komentar

    Postingan populer dari blog ini

    Cara Download Aplikasi (.apk) Playstore Berbayar Jadi Gratis

      Langsung ke isi Menu Alutekno  »  Android  »  Cara Download Aplikasi (.apk) Playstore Berbayar Jadi Gratis Cara Download Aplikasi (.apk) Playstore Berbayar Jadi Gratis Download Aplikasi (Apk) Berbayar jadi Gratis di Playstore  – Pengguna smartphone Android semakin tahun semakin berkembang pesat begitu juga jumlah aplikasi yang telah di publish di playstore semakin meningkat pula. ADVERTISEMENT Daftar Isi Cara Download Aplikasi Playstore Berbayar Jadi Gratis 1. Download Aplikasi Blackmart Alpha 2. Menggunakan Lucky Patcher 3. Mencari File .apk Berbayar dari Situs File Sharing ADVERTISEMENT Aplikasi yang ada di playstore terbagi menjadi dua kategory yaitu yang gratis dan berbayar, aplikasi gratis biasanya terdapat iklan di dalamnya sehingga developer bisa mendapatkan uang untuk mengembangkan aplikasi yang telah di buatnya. Sedangkan Aplikasi berbayar atau premium biasanya tidak terdapat iklan dan mempunyai fitur yang lebih lengkap dibandingkan dengan aplika...

    Cara Membuat Form Login Menggunakan HTML&CSS

      Upgrade Responses (2) Sukma Riadi Pakpahan What are your thoughts?  Cancel Respond Agustinus Giri Hartono 3 months ago Aku dah coba, tapi bagian bawah kotak login masih putih. Bagaimana supaya background sama dengan gradasi hijau? di >> body { background: -webkit-linear-gradient(bottom, #2dbd6e, #a6f77b); background-repeat: no-repeat; } 1 1 Arif Firmansyah 3 months ago terima kasih banyak boss cara menjelaskan sangat detail banget….saya berhasil membuat halaman login yang di jelaskan tadi, saya ingin penjelasannya lagi bagaimana cara masuk ke login dan membuat halaman baru karena saya masih pemula Welcome back. You are signed in as  srpakpahansst@gmail.com .  Not you? Tutorial Mendesain Form Login Menggunakan HTML&CSS Kimiyuki Yukawa Follow Mar 25, 2019  · 9 min read Tentu kita tidak asing lagi dengan istilah  login  dalam dunia  website . Halaman  login  sendiri dibuat untuk memberikan akses kepada  user...

    PANDUAN CARA INSTALL WORDPRESS DI PC LOCALHOST [OFFLINE]

    READY..! START BLOGGING WITH WORDPRESS..? Trending: 15+ Tema WordPress untuk... 15 Sumber Backlink Grati... Jual Tema WordPress Prem... Panduan Lengkap Cara Men... 5 Tema WordPress Terbaik... ALL ABOUT All About WORDPRESS Tutorial DESIGN All About THEMES Download LINUX Tutorial FOREX Forex DEALS Must See HOW TO START A BLOG? Panduan Membuat Blog Hanya 30 Menit Home  »  CMS  »  Panduan Cara Install WordPress di PC Localhost [Offline] PANDUAN CARA INSTALL WORDPRESS DI PC LOCALHOST [OFFLINE] Centerklik  |  CMS ,  WordPress Panduan Cara Install WordPress di PC Localhost [Offline]  – Jika Anda ingin memiliki blog gratis bisa membuat blog pada layanan gratis seperti blogger atau  membuat blog di WordPress.com . Keduanya memang gratis baik dari penggunaan domain maupun hosting, tapi tentunya sesuatu yang gratis tidak akan pernah di beri akses penuh dan masih banyak batasan, Dengan...